Langsung ke konten utama

2 langkah Praktis Membuat Daftar Isi Otomatis Di Office Ms Word


Pada postingan kali ini ZIS Masjid Assalaam akan membagikan bagaimana cara membuat daftar isi otomatis pada tulisan yang kita buat di ms word hanya 2 langkah praktis, sehingga akan memberikan akurasi dan lebih efisien dibandingkan dengan cara manual. Terlebih bagi anda yag sedang menyelesaikan berbagai tugas yang berkaitan dengan tulis menulis maupun yang sedang menulis sebuah buku dan belum familiar dengan aplikasi office MS word.
Baiklah, ZIS Masjid Assalaam akan mulai tutorial ini dengan langkah-langkah sebagai berikut:

  1. Siapkan tulisan anda dengan menggunakan tulisan bertingkat seperti H1 H2 H3 dan seterusnya dengan menggunakan fitur yang disediaan office MS word. Jika belum mengetahui icon mana yang digunakan untuk tulisan bertingkat, anda bisa lihat gambar dibawah ini.

Mengatur teks bertingkat di ms word
Dalam gambar diatas pada menu Home anda dapat menggunakan icon multiple list atau dengan cara klik di menu format yang di saya beri kotak memanjang.
    2. Setelah tingkatan tulisan anda sesuai maka tinggal masuk menu References dan pilih Table Of Contents lihat gambar di bawah.

content table ms word

Lalu, silahkan pilih tampilan yang diinginkan untuk format daftar isinya.
Untuk mengupdate data cukup klik icon Update Table, lihat gabar di bawah.


Update table ms word
Nah, itulah cara mudah membuat daftar isi sebuah tulisan dan buku hanya 2 langkah praktis dan otomatis di Office Ms Word.
Semoga bermanfaat.


Komentar

postingan populer

contoh surat penawaran borongan pekerjaan sederhana

           Biasanya para owner, dalam berbagai tingkatan menginginkan pekerjaan yang akan dikerjakan orang lain dilakukan secara optimal, maksimal, dengan mempertimbangkan biaya.            Tentunya hal ini dibutuhkan suatu analisa pemborong/tukang terhadap jenis pekerjaan yang akan dilakukan. dan analisa-analisa tersebuit agar dapat dimengerti oleh owner, maka hasil analisa dijabarkan dalam bentuk tertulis dan disusun secara rapi dan sesederhana mungkin.             Berikut contoh surat penawaran pekerjaan jasa borongan dari tukang/pemborong ke owner: Kuningan 23 November 2013 ..../yyt-borong/XI/2013 : No Foto lokasi : Lamp Pengajuan borongan pekerjaan renovasi gedung ........................ : Perihal Kepada yth Kepala Bagian Pengelola Gedung ........ di .......................... Dengan hormat Dari i

Daftar Harga Satuan Pekerjaan Konstruksi untuk Borongan

Berikut Update Daftar Harga satuan pekerjaan Untuk Konstruksi April, 2020 sebelum 2018. Sebagai acuan dan perbandingan harga satuan suatu pekerjaan per satuan volume. C ara menggunakan tabel ini adalah: 1. tentukan jenis pekerjaan yang akan dihitung pada kolom uraian. 2. hitung volume pekerjaan pada lapangan. 3. masukan nilai biaya dari tabel dibawah. C ontoh Deskripsi Pekerjaan: Memasang dan mengerjakan seng Penghalang Lokasi Proyek A. Nama Pekerjaan : PEKERJAAN PERSIAPAN 1. Item                     :Pagar Seng gelombang tinggi 2m. 2. Luas Pekerjaan Lapangan : 30 m 3. Nilai Harga Pekerjaan : 30mx 646,430.00 Rp/m = 19,392,900.00  DAFTAR HARGA SATUAN PEKERJAAN Untuk Melihat standar Harga dasar bahan dan Upah Cek Daftar Harga Bahan Dan tukanga Update I. PEKERJAAN PERSIAPAN NO SATUAN BIAYA   (Rp.) 1 Pagar sementara seng gelombang 2 m 1 M1 120,000.00 2 Pagar kawat B

MEMBUAT APLIKASI JADWAL KHATIB SEPANJANG MASSA DENGAN MICROSOFT OFFICE EXCEL

Membuat Aplikasi Jadwal Khatib Sepanjang Massa Biasanya pembuatan jadwal khatib dilakukan setiap beberapa period waktu, seperti: per 3 bulan atau per 6 bulan. Namun, walaupun demikian pembuatan suatu aplikasi yang berbasis perangkat lunak yang dapat menunjang pekerjaan ini semestinya dilakukan, hal ini mengingat segala kegiatan yang berada dilingkungan masjid akan menjadi sumber pertimbangan manajemen masjid. sumber-sumber yang terkait dengan pelaksanaan shalat jumat yang dilakukan sepanjang masa, setiap minggunya tentunya harus di atur sedemikian rupa terkait datanya, sehingga manajemen memiliki
Copyright © 2017 ZIS ASSALAAM KUNINGAN | Cerpen Blogger |